
Resep masakan apakah itu ? Yukk mari kita coba Resep Masakan Ayam Goreng Tepung, wah yang pasti keluarga dirumah akan merasakannya gurih dan renyahnya tepung apalagi di satukan dengan ayam.
Sudah tidak sabar ingin membuat masakan ayam goreng tepung, yuu mari seperti biasa persiapkan bahan apa saja yang harus disiapkan :
Bahan - Bahan Ayam Goreng Tepung :
- 200 gr daging ayam
- 2 siung bawang putih, haluskan
- garam dan merica bubuk secukupnya
- 100 gr tepung maizena
- minyak goreng secukupnya
Cara Membuat Ayam Goreng Tepung :
- Iris daging ayam, beri bawang putih halus, garam dan merica bubuk secukupnya
- Taburi tepung maizena hingga rata, lalu goreng dalam minyak panas hingga matang. angkat
- Hidangkan bersama irisan jeruk nipis dan saus tomat
Sepps dehh, selesai sudah membuat resep masakan ayam goreng tepung spesial dirumah, semoga keluarga semakin betah dirumah. Selamat mencoba
Tidak ada komentar:
Posting Komentar